Posts

Showing posts from December, 2022

Brian Priyangga_PGSD D_2253A12665_T5 AKSI NYATA (PPG PRAJABATAN 2022 UPGRIS)

Nama   : Brian Priyangga NPM     : 2253A12665 Kelas     : PGSD D    KONSEP MERDEKA BELAJAR MENURUT KI HAJAR DEWANTARA Ing ngarso sung tuladho (maka orang tua atau guru sebagai suri tauladan anak dan siswa) Ing madya mangun karso (yang ditengah memberikan semangat ataupun ide-ide yang mendukung) Tut wuri handayani (yang dibelakangan memberikan motivasi. Saya mengembangkan media pembelajaran e-comic berbasis kearifan lokal yang merupakan modifikasi e-comic yang diterapkan pada pembelajaran IPA materi sumber energi alternatif dan hubungannya media tersebut disisipi dengan kearifan lokal pada Kepulauan Karimunjawa Jepara Jawa Tengah. Media e-comic berbasis kearifan lokal di Kepulauan Karimunjawa memuat materi berupa teks narasi, gambar potensi pariwisata dimana Karimunjawa telah ditetapkan sebagai cagar biosfer oleh UNESCO, dan tokoh komik memakai baju adat sesuai kondisi lingkungan setempat yang multietnis. Materi dalam media e-comic berbasis kearifan lokal di Kepulauan Karim